63 Juta Warga Belum Sadar Toilet
Perempuan 61 Detik Lebih Lama daripada Laki-Laki
Senin, 07 Oktober 2013 – 06:26 WIB
Saat ini ATI menyusun peta toilet bersih di kota-kota besar di Indonesia. "Kami juga menggandeng Kementerian PU untuk sosialisasi kebutuhan sanitasi di rumah-rumah di daerah. Kesadaran itu harus ditumbuhkan dulu," katanya.
Baca Juga:
Dia prihatin terhadap masih banyaknya warga yang rela buang hajat di sungai, padahal mampu membeli gadget atau ponsel. "Membuat toilet di rumah kalah penting dibanding kebutuhan lain," katanya. (rdl/c2/ca)
JAKARTA - Fasilitas toilet di Indonesia masih sangat kurang. Di sisi lain, kesadaran warga untuk memanfaatkan toilet juga masih minim. World Toilet
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pelarangan Truk Sumbu 3 Saat Nataru Dinilai Berpotensi Negatif terhadap Perekonomian Nasional
- Saran Misbakhun untuk UMKK yang Berminat Ikut Program Andalan Prabowo
- Gelar 2 Penyuluhan Bareng OJK, Misbakhun Sosialisasikan Bahaya Judol dan Pinjol
- Prabowo Naikkan Gaji Guru, Sebegini Perinciannya
- Di Hadapan Perwakilan Parlemen India, Waka MPR Tegaskan Ingin Atasi Krisis Iklim
- Mensesneg Prasetyo Hadi Melantik Mayjen TNI Ariyo jadi Kasetpres, Ini Pesannya