7 ABK Keracunan Gas di Perairan Aru
Sabtu, 14 November 2020 – 23:55 WIB
Mereka juga memanggil personil KP. XVI – 1006 untuk bersama–sama melaksanakan kegiatan evakuasi, serta mempersiapkan alat apung (KP. XVI – 2004) beserta bekal awal kapal.
Tepat pukul 19.50 WIT, tim bertolak ke posisi terakhir KM. Arta Mina Tama 11 pada koordinat 6.50’ S – 133.50’T menggunakan KP. XVI – 2004.
Sekitar pukul 22.00 WIT, tim tiba di koordinat tersebut dan melakukan evakuasi seluruh korban. Mereka dibawa ke RSUD dengan menggunakan ambulans untuk mendapat pertolongan pertama.(antara/jpnn)
Seorang ABK awalnya diperintahkan nakhoda untuk membersihkan palka namun tidak menggunakan masker.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Dukung Gerakan Literasi Heka Leka, Anies Baswedan Bicara Potensi Anak-anak Maluku
- Laut China Selatan, Teledor Atau Terjerat Calo Kekuasaan
- Ribuan Pendukung dari Seluruh Penjuru Maluku Hadiri Kampanye Akbar JAR-AMK
- Pitra Romadoni Nasution Ucapkan Selamat atas Pelantikan Perhakhi Maluku
- Bea Cukai Kepri Bantu Selamatkan 6 ABK yang Tenggelam di Perairan Pulau Karimun Anak
- Prabowo – Gibran Diminta Perhatikan Keterwakilan Tokoh dari Wilayah Maluku di Kabinet Merah Putih