7 Bahaya Mengonsumsi Pepaya Berlebihan, Bikin Penyakit Ini Mudah Menyerang Anda

Namun, jika dikonsumsi dalam jumlah tinggi, beta-karoten dalam pepaya bisa menyebabkan perubahan warna kulit yang secara medis dikenal sebagai karotenemia.
Karotenemia adalah kondisi klinis yang ditandai oleh pigmentasi kuning pada kulit dan peningkatan kadar beta-karoten dalam darah.
Karotenemia banyak ditemukan pada anak dan cenderung tidak bahaya.
Namun, karena gejalanya yang mirip, bisa menyebabkan diagnosis penyakit kuning yang keliru.
7. Memengaruhi sistem reproduksi
Makan pepaya secara berlebihan juga bisa menyebabkan masalah dengan kesuburan.
Ini disebabkan oleh papain yang ditemukan di pepaya. Papain adalah enzim yang bisa membantu memperlancar pencernaan.
Namun, enzim ini juga bisa berdampak pada kesehatan reproduksi.
Dalam jumlah besar, papain bisa menekan progesteron, membuatnya menjadi kontrasepsi alami.
Ada beberapa bahaya mengonsumsi buah pepaya secara berlebihan untuk kesehatan tubuh Anda dan bisa meningkatkan risiko penyakit ini.
- Gastroskopi, Prosedur Minimal Invasif untuk Mengatasi Gangguan Pencernaan
- 3 Khasiat Minum Kopi di Pagi Hari, Penyakit Ini Bakalan Ogah Menyerang Anda
- 4 Manfaat Kulit Apel, Turunkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- 3 Bahaya Minum Kopi Instan Berlebihan, Tingkatkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- 5 Bahaya Makanan Pedas,Tingkatkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- 4 Efek Samping Lidah Buaya, Tidak Aman untuk Penderita Penyakit Ini