7 Buah Sehat dan Lezat yang Bisa Menurunkan Tekanan Darah Tinggi

7 Buah Sehat dan Lezat yang Bisa Menurunkan Tekanan Darah Tinggi
Alpukat. Foto : Ricardo/JPNN.com

6. Jeruk bali

Buah ini memiliki rasa yang khas dan tajam. Pilih grapefruits atau jeruk bali matang untuk rasa dan kualitas terbaik.

Bioflavonoid hadir dalam jeruk bali dan buah jeruk lainnya tidak hanya membantu menurunkan tekanan darah, tetapi juga membantu menurunkan kadar kolesterol.

Setengah jeruk bali (123 g) mengandung 166 mg potasium dan menyediakan 5 persen dari nilai harian yang direkomendasikan untuk potasium.

7. Prune

Prune sebenarnya adalah versi kering dari buah plum Eropa, rasanya manis dan teksturnya kenyal lengket.

Satu cangkir buah prune (174 g) mengandung 1.274 mg potasium dan hampir tidak mengandung sodium. Selain itu, prune merupakan sumber yang kaya serat makanan.

Seperempat cangkir prune memasok 12,1 persen dari nilai harian untuk serat.

Serat larut meningkatkan rasa kenyang setelah makan karena memperlambat proses ,dan dengan demikian membantu menurunkan berat badan.

Jadi jika Anda memiliki tekanan darah tinggi dan juga kelebihan berat badan, buah prune mungkin merupakan buah yang tepat untuk Anda.(fny/jpnn)

Ada beberapa buah sehat dan lezat yang bisa membantu menurunkan tekanan darah tinggi dan salah satunya ialah jeruk bali.


Redaktur & Reporter : Fany Elisa

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News