7 BUMN Diguyur Modal lewat PMN 2022, Berikut Daftarnya!
Jumat, 14 Januari 2022 – 15:32 WIB
Sedangkan outcome seperti target penyerapan tenaga kerja lokal, penyerapan produk lokal atau UMKM, serta peningkatan kunjungan wisatawan.
"Untuk itu, KPI khusus PMN ini menjadi sangat penting untuk dikawal terus pemenuhannya," jelas Dodok.
Berikut ini tujuh BUMN yang mendapat PMN pada 2022:
1. PT Waskita Karya (Rp 3.000 Miliar)
Mendukung penyelesaian ruas tol Kayu Agung-Palembang-Betung dan Bogor-CiawiSukabumi.
2. PT PII (Rp 1.085 Miliar)
Mendukung penjaminan untuk 19 proyek infrastruktur.
3. PT SMF (Rp 2.000 Miliar)
Pemerintah telah memberikan Penyertaan Modal Negara (PMN) kepada tujuh BUMN sebesar Rp 38,479 miliar di tahun 2022.
BERITA TERKAIT
- Demi Keberlangsungan UMKM, Tarif PPh Harusnya Diturunkan, Bukan Naik!
- Pakar Apresiasi Andi Sudirman yang Berhasil Tangani 500 Kilometer Jalan di Sulsel
- Pertamina Eco RunFest 2024 Beri Dampak Positif, Mulai Lingkungan hingga Ekonomi
- Kunjungi Desa Tertinggal di Serang, Mendes PDT Yandri Susanto Mengaku Miris
- Pertamina Eco RunFest 2024: Carbon Neutral Event untuk Kampanye Sustainable Living
- Pertamina Eco RunFest 2024 Sukses Digelar, Yayan: Hadiahnya Luar Biasa, ya