7 Cara ini Bisa Bantu Anda Tidur di Pesawat
Minggu, 17 September 2017 – 17:17 WIB

Tidur. Foto: Meetdoctor
Makan sebelum naik pesawat. Ini adalah bagian dari ritme sirkadian di mana Anda mencoba memberi tahu tubuh Anda, 'OK, ini jam makan malam'.
5. Bawa penutup mata Anda.
Cahaya menghambat melatonin dan membuat Anda tetap terjaga. Sebaiknya Anda menghindari cahaya terang, termasuk telepon dan komputer.
Itu berarti tidak ada film, e-reader atau lampu yang menyala setelah pesawat lepas landas dan gunakan penutup mata untuk menghindari cahaya sebanyak mungkin pada penerbangan larut malam.
6. Gunakan bantal leher.
Anda harus melakukan apa pun yang Anda bisa untuk membuat diri Anda lebih nyaman.
7. Bawa sesuatu dari rumah.
Anda harus mencoba meniru lingkungan kamar tidur yang ideal, yang gelap, sepi, sejuk dan nyaman.(fny/jpnn)
Sebagian orang biasanya mengalami kesulitan tidur selama dalam perjalanan di pesawat.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- Raih Sertifikasi dari CASA Australia, FL Technics Indonesia Perkuat Pariwisata di Bali
- Pesawat A400M Pertama untuk Indonesia Masuki Tahap Perakitan Akhir di Seville
- Super Air Jet Ganti Komponen Pesawat Saat Penumpang Sudah Dalam Kabin, Ini Akibatnya
- FL Technics Indonesia Buka Hanggar MRO Terbesarnya di Bali
- Libur Nataru, Pemerintah Bakal Segera Turunkan Harga Tiket Pesawat
- Critical Parah