7 Cara Mudah Agar Terlihat Tinggi dan Ramping

7 Cara Mudah Agar Terlihat Tinggi dan Ramping
High Heels. Foto: Pixabay

5. Kenakan Heels

Mengenakan sepatu hak tinggi dapat menambah tinggi badan dan memperbaiki postur tubuh.

Untuk wanita yang lebih pendek, mereka tidak perlu memakai stiletto setinggi langit, hak sepatu 2-3 inci dapat membuat perbedaan.

Beberapa heels terbaik yang bisa digunakan, seperti sepatu wedges dengan sol karet yang lebih nyaman dipakai.

6. Makan Makanan Sehat

Menurut sebuah penelitian, Kunci menghilangakan lemak adalah membakar lebih banyak kalori. Makanan olahan dan makanan sampah mengandung banyak kalori, jadi harus membatasi konsumsi makanan yang tidak sehat ini. Sebaliknya, pilih sayuran hijau segar dan buah-buahan untuk mengisi perut.

7. Tiptoe Saat Mengambil Foto

Saat mengambil foto bersama teman, Anda hanya perlu berjinjit, dan menemukan alas atau tumpuan untuk menghindari jatuh. Cara ini dapat membuat seseorang lebih tinggi saat mengambil gambar. (fid/jpc)


Ada beberapa cara agar Anda yang memiliki tubuh pendek dan tidak proposional tetap terlihat tinggi dan ramping. Mau tahu?


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News