7 Fakta Gerak Cepat Densus 88 di Bantul, Usai Ikut Salat Jumat, Langsung Menyergap

"Saya dengar, (CB) ditangkap setelah selesai Salat Jumat. Infonya Densus ikut Salat Jumat, setelah selesai dia mau pulang dibuntuti langsung diamankan," ungkap Miyadiana.
Ketiga, bukan asli warga Bantul.
Miyadiana, mengatakan CB awalnya diketahui bukan warga Bantul.
Namun yang bersangkutan telah memiliki identitas sebagai warga Segoroyoso Bantul. Meski demikian dirinya tidak mengetahui pekerjaan sehari-hari yang bersangkutan.
Keempat, kontrakan CB digeledah Densus 88.
Ketua Rukun Tetangga (RT) 02 Dusun Segoroyoso, Desa Segoroyoso, Bantul Mujiyono mengaku diminta petugas polisi untuk menyaksikan proses penggeledahan rumah kontrakan CB.
"Saat penggeledahan (CB) sudah tidak ada, hanya istri dan anak anaknya, saya hanya diminta menyaksikan oleh Intel Polda," ujarnya.
Kelima, barang bukti dari kontrakan CB.
Berikut ini tujuh fakta Densus 88 menangkap terduga teroris di Bantul, Yogyakarta, Jumat dan Minggu.
- 2 Wisatawan Terseret Ombak Pantai Parangtritis, Satu Orang Hilang
- Tim Deradikalisasi BNPT Berkomitmen Layani Warga Binaan Terorisme Secara Humanis
- Libur Lebaran, Pantai Selatan Bantul Dipadati Ribuan Wisatawan dari Berbagai Daerah
- Kerangka Manusia Ditemukan di Ladang Tebu Bantul, Polisi Bilang Begini
- PPPK 2024 Tahap 1 Menerima Gaji Perdana 4 Bulan Lagi, Sabar ya
- PPPK Tahap 1 Bantul Baru Bisa Mulai Efektif Bekerja Juli 2025, Ini Penjelasan Triyanto