7 Fakta Kasus Rekayasa Kecelakaan Motor Berujung Polisi Kena Prank, Anda Mungkin Geram
Selasa, 07 Juni 2022 – 09:01 WIB
Polisi pun sempat bekerja sama dengan Basarnas hingga Brimob untuk mencari Wahyu.
Namun, kasus kecelakaan itu ternyata hanya rekayasa.
Dalam kasus tersebut, polisi seperti kena prank atau dikerjai pelaku.
Berikut deretan fakta kasus tersebut:
1. Polisi pastikan kecelakaan itu rekayasa
Rekayasa kasus itu terungkap berdasarkan hasil penyelidikan polisi secara saintifik dan pemeriksaan sejumlah saksi.
"Polsek Cikarang Pusat dan Satlantas Polres Metro Bekasi menyatakan, menyimpulkan, dan memastikan bahwa kejadian kemarin adalah bukan kejadian yang sesungguhnya," kata Gidion kepada wartawan, Senin (6/6).
Namun, kata Kombes Gidion, kasus tersebut merupakan kejadian yang direkayasa dan diinisiasi oleh Wahyu yang sampai sekarang masih dalam pencarian.
Deretan fakta soal rekayasa kasus kecelakaan motor berujung polisi kena prank, simak selengkapnya.
BERITA TERKAIT
- Markas Judol di Leuwipanjang Bandung Digerebek, Berkamuflase jadi Toko Pakaian
- 5 Berita Terpopuler: Siap-Siap Perubahan Penempatan Guru PPPK, Ada yang Menolak, Ternyata
- Penyelesaian Judi Online Cuma 1, Tergantung Penegak Hukumnya
- Viral Polisi Pangkat Kompol Dibentak Pemotor di Kediri, Pelaku Ternyata
- Polisi Ungkap Fakta soal Pelaku Carok di Sampang, Kapolri Beri Atensi
- Polisi Gerebek Kampung Teleng Inhu, 3 Orang Diamankan, Salah Satunya DPO