7 Fakta Kasus Rekayasa Kecelakaan Motor Berujung Polisi Kena Prank, Anda Mungkin Geram
Wahyu, lanjut Gidion, diduga terlilit utang sebesar Rp 3 miliar sehingga nekat melakukan aksi tersebut.
"Dengan harapan, jika uang klaim asuransi itu didapat akan digunakan untuk membayar utang tersebut," ujar Gidion.
7. BPBD Kabupaten Bekasi kecewa
Kabid Pencegahan dan Kesiapsiagaan BPBD Kabupaten Bekasi Said sangat kecewa dan menyayangkan aksi para pelaku yang tega merekayasa kecelakaan tersebut.
"Saya anggap tidak memiliki hati nurani dan itu mengerjai kepolisian, Basarnas, BPBD, komunitas-komunitas relawan yang berhari-hari di sini (Sungai Kalimalang) melakukan pencarian," kata Said.
Said menjelaskan terdapat puluhan personel gabungan dari berbagai pihak yang sejak Sabtu (4/6) sudah berupaya mencari Wahyu yang dikabarkan tenggelam.
Namun, ternyata Wahyu masih hidup dan kasus kecelakaan itu hanya rekayasa para pelaku. (cr1/jpnn)
Deretan fakta soal rekayasa kasus kecelakaan motor berujung polisi kena prank, simak selengkapnya.
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Dean Pahrevi
- 5 Berita Terpopuler: Info OTT Terkini, Salah Satu Gubernur Diamankan KPK, Ada di Sini
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Usut Tuntas Kasus Penembakan Polisi di Solok Selatan: Menunggu Implementasi Revolusi Mental Polri
- Kasatreskrim Ditembak Kabag Ops di Sumbar, Kadiv Propam Bilang Begini
- 5 Berita Terpopuler: Terungkap Kriteria Honorer dapat Afirmasi di Seleksi PPPK, Silakan Lapor ke Sini jika Ada Kekurangan