7 Fakta tentang ASN, Bandingkan Jumlah PNS & PPPK, Wanita Fokus Poin 4
2. Sebanyak 77 Persen ASN Bekerja di Instansi Daerah
Dari 4.344.552 jumlah ASN itu, yang bekerja pada instansi pemerintah pusat sebanyak
978.652 (23 persen).
Adapun, ASN yang bekerja pada instansi pemerintah daerah berjumlah 3.365.900 (77 persen).
3. Jumlah PNS Mengalami Penurunan
Data BKN Negara menunjukkan jumlah PNS yang berstatus aktif per 30 Juni 2022 adalah 3.992.766.
Dengan kata lain mengalami penurunan 0,1 persen dibandingkan dengan jumlah PNS pada 31 Desember 2021.
Namun, terdapat kenaikan jumlah PNS yang bekerja pada instansi pusat. Sedangkan PNS yang bekerja di instansi daerah mengalami penurunan.
4. ASN Wanita Lebih Banyak
Data per 30 Juni 2022 menunjukan jumlah ASN wanita masih mendominasi bila dibandingkan dengan ASN pria.
Jumlah ASN Wanita sebanyak 2.353.473 (54 persen). Adapun, ASN pria berjumlah 1.991.079 (46 persen)
5. Mayoritas PNS Golongan III
Data BKN juga menunjukkan, lebih dari 50 persen PNS di Indonesia didominasi oleh Golongan III.
Berikut ini 7 fakta yang perlu Anda ketahui tentang ASN, silakan bandingkan jumlah PNS dan PPPK pada 2022. Lebih banyak pria atau Wanita?
- Penjelasan BKN soal Penentuan Kelulusan PPPK 2024, Honorer K2 Bisa Senang Nih
- 5 Berita Terpopuler: Terungkap Kriteria Honorer dapat Afirmasi di Seleksi PPPK, Silakan Lapor ke Sini jika Ada Kekurangan
- Inilah Kriteria Honorer Dapat Banyak Afirmasi di Seleksi PPPK 2024, Bebas Pilih OPD
- KTKI-Perjuangan Soroti Dugaan Rangkap Jabatan Ketua KKI dan Dirut RSCM
- Ini Pesan Yeny Trisia Isabella untuk Honorer yang Mengikuti Tes PPPK
- Ini Langkah Penting dalam Karier Honorer, Jangan Main-main