7 Hal Kontroversial Munarman

Selain Munarman, majelis hakim PN Jakpus kala itu juga menjatuhkan vonis 1,5 tahun penjara kepada Ketua FPI Habib Rizieq Shihab.
Usai sidang kala itu, Munarman langsung menyatakan banding.
Menurut dia, putusan hakim tidak adil.
"Sudah jelas-jelas saya tidak melakukan kekerasan, tetapi tetap divonis bersalah. Saya akan banding. Langsung hari ini ajukan banding," kata Munarman Kamis 30 Oktober 2008 silam.
Selain Munarman, Habib Rizieq juga tidak puas dengan putusan hakim.
"Vonis ini kabur, ngawur, zalim, Allahuakbar," teriak Habib usai mendengarkan vonis Hakim Ketua Panussunan Harahap di ruang sidang PN Jakarta Pusat, Jalan Gadjah Mada, Kamis 30 Oktober 2008.
2. Siramkan Air Teh ke Wajah Guru Besar UI
Munarman pernah melakukan penyiraman air teh ke wajah Guru Besar Universitas Indonesia Tamrin Amal Tamagola.
Saat itu, keduanya hadir sebagai narasumber dalam perbincangan di Apa Kabar Indonesia Pagi, yang disiarkan secara langsung oleh tvOne, Jumat 28 Juni 2013, di Wisma Nusantara, Jakarta Pusat.
Sosok mantan Sekretaris Umum FPI Munarman tidak lepas dari kontroversi. Namun, dia juga merupakan pejuang HAM. Berikut rangkumannya.
- Tim Deradikalisasi BNPT Berkomitmen Layani Warga Binaan Terorisme Secara Humanis
- Dulu Usut Teroris, Kini Brigjen Eko Hadi Dipilih jadi Dirtipid Narkoba Bareskrim
- Kementan Gandeng Densus 88, Dorong Kewirausahaan dan Ketenagakerjaan Sektor Pertanian
- Rapat Kerja dengan BNPT, Sugiat Apresiasi Zero Aksi Teror di 2024
- Paguyuban Ikhwan Mandiri Dukung Program Ketahanan Pangan
- BNPT Bakal Bentuk Satgas Kontra Radikalisasi Untuk Cegah Terorisme