7 Jenis Makanan yang Perlu Diwaspadai Ibu Hamil
Adapun sumber zat besi yang perlu dikonsumsi ibu hamil adalah daging tanpa lemak, unggas, ikan, kacang kering dan kacang polong, sereal yang diperkaya zat besi.
Selain itu, protein juga penting untuk dikonsumsi ibu hamil untuk membangun otak dan jantung pada janin.
Daging, telur dan beberapa porsi ikan merupakan sumber protein. Kacang dan tahu juga merupakan sumber protein yang baik.
Pastikan semua makanan ini dalam kondisi matang seluruhnya.
Kebanyakan ibu hamil tidak perlu memperbanyak kalori tambahan selama enam bulan awal kehamilan. Sedangkan pada tiga sampai empat bulan akhir tambahkan 200 kalori setiap harinya (200 kalori setara dengan 2 lapis roti).
"Konsumsi diet rendah lemak dan jangan terlalu banyak meningkatkan kalori yang dikonsumsi. Hindari atau kurangi sebisa mungkin minuman yang terlalu manis dengan banyak gula dan beberapa makanan manis atau tinggi lemak lainnya (coklat, es krim, pudding, kue dan sejenisnya) karena dapat meningkatkan berat badan berlebihan," ujar Manggala.
Mangala juga mengingatkan agar para ibu hamil memperhatikan konsumsi berikut ini demi keamanan sang ibu dan janin.
Dokter spesialis mengingatkan pentingnya ibu hamil mewaspadai tujuh jenis makanan ini.
- Jaga Kesehatan Mata dengan Rutin Mengonsumsi 4 Makanan Ini
- Hari Kesehatan Nasional, Srikandi Movement PLN Tingkatkan Kepedulian Kesehatan Ibu & Anak
- Viral di Purwokerto, Jus Nona Bawa Nuansa Retro yang Playful
- 3 Pengobatan Alami Ini Bikin Sakit Kepala Tidak Berkutik
- Penderita Asam Urat Perlu Hindari 8 Makanan Ini, Salah Satunya Seafood
- Dukung Pangan Bergizi, Kementan Gelar Bimbingan Teknis Pemanfaatan Pekarangan