7 Kereta Api Baru Bakal Berangkat Dari Stasiun Gambir dan Pasar Senen
- Fajar Utama Solo relasi Pasar Senen - Solo (pp). Dengan keberangkatan dari Stasiun Pasar Senen pukul 05.50 WIB. Untuk Fajar utama solo sendiri merupakan perubahan nama dari Senja Utama solo lantaran perubahan waktu keberangkatan yang sebelumnya malam hari menjadi berangkat di pagi hari.
Daftar 4 KA Baru di Stasiun Gambir:
- KA Argo Wilis sebelumnya Surabaya Gubeng - Bandung (pp), kini mengalami perpanjangan relasi menjadi Surabaya Gubeng-Bandung-Gambir (pp). Dengan keberangkatan dari Stasiun Gambir pukul 05.00 WIB.
- KA Mutiara Selatan sebelumnya Malang - Surabaya Gubeng-Bandung (pp), kini mengalami perpanjangan relasi menjadi Malang - Surabaya Gubeng - Bandung - Gambir (pp). Dengan keberangkatan dari Stasiun Gambir pukul 17.10 WIB.
- KA Malabar sebelumnya Malang - Bandung (pp), kini mengalami perpanjangan relasi menjadi Malang - Bandung - Pasar Senen (pp). Dengan jadwal keberangkatan dari Stasiun Pasar Senen pukul 16.10 WIB.
- KA Turangga sebelumnya Surabaya Gubeng – Bandung (pp), kini mengalami perpanjangan relasi menjadi Surabaya-Bandung-Gambir (pp). Dengan keberangkatan dari Stasiun Gambir pukul 14.00 WIB.(chi/jpnn)
Adapun dari tujuh kereta api baru tersebut empat di antaranya keberangkatan dari Stasiun Gambir dan tiga KA lainnya keberangkatan dari Stasiun Pasar Senen.
Redaktur & Reporter : Yessy
- KAI Living Gondangdia Masuki Tahap Penyelesaian
- Januari Hingga Oktober 2024, KAI Group Layani 344.328.157 Penumpang KA PSO
- KAI & BNI Resmikan Penamaan Stasiun Dukuh Atas BNI
- Asyik, KAI Divre III Palembang Berikan Diskon Tiket Kereta Api Saat Libur Pilkada 2024
- KAI Logistik Beri Diskon Spesial Pengiriman Paket & Sepeda Motor
- KAI Daop 2 Bandung Antisipasi 73 Titik Rawan Bencana saat Musim Hujan