7 Khasiat Air Lemon Campur Madu, Bikin Deretan Penyakit Ini Ambyar

7 Khasiat Air Lemon Campur Madu, Bikin Deretan Penyakit Ini Ambyar
Ilustrasi Lemon. Foto : Ricardo/JPNN.com

Lemon hangat sebelum tidur tentunya memberikan perlindungan ekstra di cuaca malam yang dingin.

6. Kaya kandungan antioksidan

Hampir semua buah-buahan dari genus citrus merupakan sumber antioksidan yang baik, tidak terkecuali lemon yang bisa menjaga tubuh dari pengaruh buruk radikal bebas.

Mengonsumsinya secara teratur akan menjaga asupan antioksidan pada tubuh tetap terjaga.

7. Membantu mengontrol tekanan darah

Dalam air lemon terkandung sejumlah kalium yang sangat bermanfaat dalam membantu mengontrol tekanan darah.

Hal ini tentu saja akan sangat berguna bagi mereka yang mengalami gangguan hipertensi alias tekanan darah tinggi.

Dengan manfaat air lemon secara teratur akan membantu mereka membuat tekanan darah menjadi normal serta bisa memberikan efek relaksasi pada pikiran.(genpi/jpnn)

Ada beberapa manfaat rutin mengonsumsi air lemon campur madu yang baik untuk tubuh serta bisa membantu mengatasi berbagai penyakit ini.


Redaktur & Reporter : Fany

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News