7 Makanan ini Bisa Buat Anda Kenyang Lebih Lama
2. Apel.
Apel melakukan pekerjaan yang hebat dalam mengisi perut, karena kandungan airnya yang tinggi dan membuat Anda merasa kenyang dengan jumlah seratnya yang cukup banyak.
Apel juga mengandung pektin yang bisa membantu mencegah lonjakan gula darah.
3. Good fat.
Jika Anda mencoba menyingkirkan lemak, mungkin tampak berlawanan dengan intuisi untuk meningkatkan asupan makanan berlemak, namun mengonsumsi lebih banyak lemak adalah strategi penurunan berat badan yang terbukti efektif.
Kuncinya adalah memilih lemak sehat seperti yang ditemukan dalam minyak zaitun, alpukat dan kacang-kacangan.
Lemak yang ditemukan dalam makanan alami ini membuat Anda kenyang lebih lama.
Periset di UC Irvine menemukan asam oleat, suatu bentuk lemak baik, memicu usus kecil untuk menghasilkan senyawa yang mentransmisikan pesan pengekangan rasa lapar ke otak.
Saat melakukan diet seringkali Anda megurangi porsi makan dalam jumlah yang besar. Akibatnya, Anda justru merasa lapar sepanjang hari dan badan merasa lemas.
- Punya Tubuh Ideal, Amanda Manopo Ungkap Rahasianya
- 7 Makanan Ini Bakalan Bikin Berat Badan Ambyar
- Cetak Rekor MURI, Detoslim Perkuat Posisi Sebagai Solusi Diet Aman
- Tingkatkan Daya Tahan Tubuh Saat Musim Hujan dengan Mengonsumsi 7 Makanan Ini
- 9 Makanan yang Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ginjal
- 6 Khasiat Minyak Kelapa Campur Madu, Jantung Bakalan Bahagia