7 Makanan Kaya Karbohidrat, Bantu Anda Tidak Mudah Merasa Lapar
Senin, 28 Oktober 2024 – 06:22 WIB
Pisang merupakan salah satu buah yang cocok menjadi sumber karbohidrat untuk diet karena rendah kalori.
Namun, memiliki kandungan karbohidrat yang cukup tinggi, hingga 23 gram dalam setiap 100 gram sajian.
2. Beras merah
Salah satu sumber karbohidrat yang paling digemari masyarakat Indonesia adalah nasi.
Jika Anda sudah terbiasa makan nasi, coba ganti nasi putih dengan nasi merah.
Perlu diketahui, beras putih memang lebih rendah kalori daripada beras merah.
Namun, beras merah mengandung serat yang lebih tinggi dan indeks glikemik yang lebih rendah dibandingkan beras putih.
Oleh sebab itu, nasi merah juga tak akan membuat gula darah melonjak cepat setelah makan.
3. Singkong
Singkong merupakan salah satu makanan yang memiliki sumber karbohidrat untuk diet yang kaya gizi.
Ada beberapa jenis makanan yang sehat dan bergizi yang yang kaya akan kandungan karbohidrat dan salah satunya ialah tentu saja beras merah.
BERITA TERKAIT
- Cegah Pikun dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini
- 5 Makanan yang Bantu Anda Berhenti Merokok
- ANTV Bagikan Ribuan Paket Makanan di 8 Lokasi Syuting Masak Besar
- 7 Makanan Ini Bakalan Bikin Berat Badan Ambyar
- Tingkatkan Daya Tahan Tubuh Saat Musim Hujan dengan Mengonsumsi 7 Makanan Ini
- 9 Makanan yang Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ginjal