7 Manfaat Air Rebusan Jahe dan Serai, Nomor 3 Baik untuk Turunkan Kolesterol
Kamis, 29 Oktober 2020 – 13:11 WIB
Sehingga, air rebusan serai dan jahe baik untuk dikonsumsi ketika Anda memiliki masalah tenggorokan dan saluran pernapasan.
7. Membantu Mengatasi Cemas
Aroma serai dipercaya mampu membantu mengurangi kecemasan dan stres.
Jahe juga bisa meningkatkan mood dan menghilangkan stres.
Mengonsumsi air rebusan serai dan jahe panas bisa membuat tubuh menjadi rileks dan segar.
Serai terdiri dari minyak esensial dan senyawa bermanfaat seperti neroli, citronellol, myrcene, dipentene, geraniol, dan metil heptenon.
Minyak serai telah banyak digunakan untuk aromaterapi karena efek terapeutiknya, yang membantu merevitalisasi tubuh.(genpi/jpnn)
Ada beberapa manfaat luar biasa jika Anda minum air rebusan jahe campur serai untuk kesehatan.
Redaktur & Reporter : Fany Elisa
BERITA TERKAIT
- 6 Manfaat Rutin Minum Air Jahe Campur Serai, Bikin Kolesterol Ambyar
- Ketahui Penyebab Utama Tipes, Simak juga Tip Pengobatannya dari IDI Kabupaten Batang
- Technogym & MOIE Hadirkan Nuansa Elegan dalam Kebugaran
- Ancaman TBC Melonjak, Pencegahan dan Pengobatan Harus Jadi Fokus
- Mayapada Breast Clinic jadi Layanan Terpadu untuk Kanker Payudara
- HUT Ke-60 Golkar, Ahmad Irawan Gelorakan Semangat dan Gaya Hidup Sehat