7 Manfaat Ajaib Minum Kunyit dengan Air Hangat Tiap Pagi, Nomor 2 Bisa Tingkatkan Imun Tubuh

jpnn.com, JAKARTA - MANFAAT kesehatan dari minum kunyit dengan air hangat setiap pagi sebagian besar karena sifat antioksidan, anti-inflamasi, dan antibakterinya.
Berikut ini beberapa manfaat minum kunyit dengan air hangat setiap pagi, seperti dilansir laman Genpi.co, Sabtu.
1. Menurunkan berat badan
Minum kunyit dengan air hangat setiap pagi juga bisa membantu menurunkan berat badan berlebih.
Kandungan kurkumin di dalam kunyit bukan cuma bisa menangkal penyakit aja, tetapi juga menghilangkan lemak membandel di dalam tubuh kita yang menjadikan berat badan meningkat.
2. Tingkatkan imun tubuh
Kunyit punya kandungan penyembuhan di dalamnya, yang disebut dengan nama kurkumin.
Kurkumin ini yang membuat warna kunyit menjadi kuning pekat, tetapi juga bisa digunakan untuk meningkatkan sistem imun tubuh yang sangat diperlukan di era pandemi virus corona seperti sekarang.
Selain itu, kurkumin juga membantu menghilangkan radikal bebas yang bisa berbahaya buat kesehatan kita.
Ada beberapa manfaat yang bisa Anda dapatkan jika rutin minum kunyit dengan air hangat setiap pagi.
- Jaga Keseimbangan Hormon Progesterone dengan Mengonsumsi 5 Herbal Ini
- Inilah 5 Resep Jamu Pelancar ASI Alami, Solusi Sehat untuk Ibu Menyusui
- 7 Menu Sarapan yang Baik untuk Menjaga Kesehatan Tubuh
- Kawal PHTC Bidang Kesehatan, Wakil KSP Tinjau Layanan CKG di Kabupaten Lahat
- Center Of Excellence jadi Layanan Terbaru di Ciputra Hospital Citraraya
- Bakar Lemak Perut dengan Minum 5 Teh Rempah Ini