7 Manfaat Bawang Bombai, Ampuh Tingkatkan Kadar Kolesterol Baik
Sabtu, 30 November 2024 – 07:59 WIB

Bawang Bombai. Foto : Ricardo/JPNN.com
6. Pengencer darah yang baik
Uji invitro yang dilakukan di University of Wisconsin-Medison, ditemukan bahwa senyawa organo sulfur dalam bawang bombai memiliki kemampuan sebagai pengencer darah yang sangat hebat dan aman.
7. Mencegah osteoporosis
Dalam penelitian yang dilakukan di Bern, Swiss, terungkap bahwa bawang bombai memiliki efek yang cukup potensial untuk mencegah osteoporosis.
Kandungan diallysilfida dalam bawang bombai sanggup mengaktifkan osteoblast untuk menyaingi osteoclast yang mengurai tulang hingga kerapatannya berkurang.(genpi/jpnn)
Ada beberapa manfaat bawang bombai yang ternyata baik untuk kesehatan jika dikonsumsi secara rutin dan salah satunya bebas lemak.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- 3 Suplemen Ini Bikin Anemia Ambyar
- 5 Manfaat Kulit Kentang, Bantu Kontrol Gula Darah
- 5 Khasiat Air Madu, Kolesterol Bakalan Ambyar
- Hadirkan Program Cek Segitiga, Dexa Medica: Banyak Anak Muda Punya Kolesterol Tinggi
- 3 Vitamin yang Ampuh Tingkatkan Kesuburan Pria
- 3 Vitamin untuk Penderita Insomnia, Tidur Bakalan Lebih Nyenyak