7 Manfaat Kangkung yang Tidak Terduga, Deretan Penyakit Kronis Ini Tidak Berkutik
Sabtu, 05 November 2022 – 08:58 WIB

Sayur Kangkung. Foto : Ricardo/JPNN.com
Kangkung diketahui bisa mengurangi kadar kolesterol secara alami.
7. Perlindungan dari penyakit jantung
Kangkung yang memiliki nutrisi penting untuk tubuh seperti vitamin A, vitamin C, dan betakaroten konsentrasi tinggi bisa bermanfaat sebagai antioksidan, guna mengurangi radikal bebas.
Sehingga bisa mencegah kolesterol teroksidasi yang bisa menyebabkan penyumbatan pembuluh darah, serangan jantung hingga stroke.(genpi/jpnn)
Ada beberapa manfaat kangkung yang ternyata sangat baik untuk kesehatan tubuh Anda dan bisa mengatasi penyakit kronis yang berbahaya ini.
Redaktur & Reporter : Fany Elisa
BERITA TERKAIT
- 6 Manfaat Kangkung, Ampuh Melawan Kerusakan Hati
- 5 Bahaya Minum Teh Berlebihan, Bisa Meningkatkan Risiko Serangan Anemia
- Cegah Serangan Anemia dengan Mengonsumsi 5 Makanan Kaya Zat Besi Ini
- Berkontribusi Menekan Prevalensi Penyakit Kronis, Prodia Gelar Seminar Dokter Nasional
- 4 Manfaat Salak, Bantu Atasi Gangguan Asam Lambung pada Ibu Hamil
- 6 Khasiat Teh Serai Campur Jeruk Nipis, Ampuh Cegah Kanker Menyerang