7 Manfaat Konsumsi Jantung Pisang, Wanita Pasti Suka
Jumat, 21 Mei 2021 – 07:03 WIB
Jantung pisang juga disebut bisa membantu meredakan infeksi bakteri.
Sebuah penelitian menghasilkan kesimpulan bahwa ekstrak jantung pisang bisa mengatasi infeksi yang disebabkan oleh bakteri Bacillus subtilis, Bacillus cereus, dan Escherichia coli, secara alami.
Bacillus cereus dan Escherichia coli adalah bakteri yang kerap menjadi biang kerok berbagai gangguan pencernaan, seperti diare, sakit perut, mual, juga muntah.(genpi/jpnn)
Ada beberapa manfaat sehat rutin konsumsi jantung pisang dan salah satunya adalah baik untuk penderita diabetes.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- Waspada, Ini 5 Bahaya Minum Air Kelapa Saat Sedang Haid
- 6 Manfaat Air Rebusan Pare Campur Madu, Bikin Diabetes Ambyar
- 4 Khasiat Rutin Minum Air Kelapa untuk Penderita Diabetes
- 4 Manfaat Pisang Rebus Campur Madu, Diabetes Bakalan Ogah Mendekat
- 5 Khasiat Susu Kenari yang Bikin Kaget
- 3 Bahaya Minum Kopi Saat Anda Haid