7 Manfaat Minum Rebusan Air Jagung, Penyakit Mematikan dan Ganas Ini Langsung Ambrol
Jumat, 10 September 2021 – 08:59 WIB

Jagung. Foto : Ricardo/JPNN.com
Konsumsi air rebusan tersebut untuk diminum satu hari. Untuk hasil yang maksimal, minum air rebusan jagung setiap hari secara rutin.
4. Penyakit Diabetes
Manfaat air rebusan jagung juga bisa diminum untuk para penderita diabetes. Walaupun jagung memiliki rasa yang manis, tetapi sangatlah aman untuk penderita diabetes.
Air rebusan jagung bisa dibuat dengan cara merebusnya bersama tangkai-tangkainya.
Dipercaya justru tangkai jagung yang memiliki khasiat menyembuhkan. Lakukan secara rutin selama 2-3 minggu.
5. Mengatasi Batu Ginjal
Manfaat air rebusan jagung juga berguna untuk mengatasi penyakit batu ginjal.
Batu ginjal adalah endapan keras yang terbentuk dari zat yang ada di air seni. Proses ini disebut dengan nephtolithiasis.
Ada beberapa manfaat minum rebusan air jagung yang ampuh mencegah timbulnya penyakit ganas dan mematikan ini.
BERITA TERKAIT
- Cegah Serangan Ambeien dengan Rutin Mengonsumsi 4 Makanan Ini
- 3 Manfaat Jagung untuk Kulit yang Bikin Kaget
- HKTI dan Koperasi PKTHMTB Karawang Bekerja Sama Tanam 100 Hektare Sorgum dan Jagung
- Gandeng Polri, PalmCo Optimalkan Lahan Replanting Sawit untuk Tanam Jagung
- 4 Manfaat Jagung Rebus, Bantu Turunkan Kolesterol
- Panen Raya Jagung, Brimob Polda Jateng Ingin Berkontribusi Mendukung Program Prabowo