7 Manfaat Nanas, Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ini

7 Manfaat Nanas, Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ini
Ilustrasi Nanas. Foto: Freenology

7. Meningkatkan Imun Tubuh

Dalam 100 gram buah nanas mengandung sekitar 47,8 atau sekitar 80 persen vitamin C yang dibutuhkan tubuh.

Vitamin C sendiri merupakan nutrisi untuk meningkatkan sistem imun tubuh yang bekerja dengan cara merangsang aktivitas sel darah putih sekaligus antioksidan.(genpi/jpnn)


Ada beberapa manfaat rutin mengonsumsi buah nanas yang ternyata baik untuk kesehatan dan aman dikonsumsi untuk penderita penyakit kronis ini.


Redaktur & Reporter : Fany

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News