7 Manfaat Rutin Minum Air Lemon Campur Kunyit, Wanita Pasti Suka
jpnn.com, JAKARTA - KUNYIT merupakan salah satu rempah populer yang serig digunakan dalam berbagai hidangan gurih.
Selain itu, kunyit juga telah lama dikenal kaya akan berbagai nutrisi yang baik untuk kesehatan tubuh.
Namun, ada sensasi dan kedahsyatan berbeda jika kunyit dicampur dengan air lemon hangat.
Kunyit merupakan suplemen yang kaya manfaat. Sebab, mengandung senyawa kimia kurkuminoid dan juga kurkumin yang mengandung antioksidan dan antiradang.
Senyawa ini juga bisa membantu tubuh lebih mudah menyerap antioksidan lainnya.
Selain itu, kunyit juga bisa mencegah penyakit kardiovaskular dan membunuh sebagian besar jenis sel-sel kanker.
Tak hanya itu, kunyit juga bisa meredakan stres serta sangat baik untuk mengatasi gangguan kesehatan.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
Ada beberapa manfaat rutin minum air lemon yang dicampur dengan kunyit yang baik untuk kesehatan seperti misalnya membantu meredakan peradangan.
- 5 Herbal untuk Sinusitis yang Menyerang Anda
- Redakan Pegal Linu dengan Mengonsumsi 7 Herbal Ini
- 4 Manfaat Jamu Kunyit Asam Jawa, Bikin Berat Badan Ambyar
- 4 Makanan untuk Daya Tahan Tubuh yang Kuat
- Tak Hanya Menenangkan, Ini 7 Manfaat Luar Biasa Aromaterapi untuk Kesehatan
- 10 Manfaat Rutin Mengonsumsi Ikan Salmon, Cegah Penyakit Ini Menyerang Anda