7 Tanda Pada Kulit Ini Mengindikasikan Anda Menderita Diabetes

7 Tanda Pada Kulit Ini Mengindikasikan Anda Menderita Diabetes
Ilustrasi diabetes. Foto: Antara

Kondisi gula darah yang tinggi dalam waktu lama bisa membuat diabetes tak terkontrol.

Salah satu dampaknya, muncul luka terbuka yang sulit sembuh karena peredaran darah tidak lancar dan saraf rusak.

Ciri-ciri luka diabetes yang cukup umum ini biasanya muncul di kaki.

Luka terbuka pada penderita diabetes ini dalam dunia medis disebut ulkus diabetes.

4. Infeksi kulit

Ciri-ciri diabetes lain yang lazim dialami penderitanya yakni munculnya infeksi kulit. Infeksi kulit pada penderita diabetes ditandai dengan gejala kulit terasa panas, bengkak, dan nyeri.

Selain itu, muncul ruam yang gatal, terkadang ada luka lepuh kecil, kulit bersisik atau kering, atau ada cairan putih yang keluar dari luka.

Infeksi kulit bisa muncul di berbagai bagian tubuh penderita diabetes, misalkan di antara jari-jari kaki, sekitar kuku, sampai di kulit kepala.

Ada beberapa hal yang bisa diperhatikan apakah Anda menderita diabetes atau tidak dari luka pada kulit.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News