7 Tanda Sahabat Jatuh Cinta Kepada Anda
Rabu, 09 Juni 2021 – 10:54 WIB

Ilustrasi Pasangan. Foto : Ricardo/JPNN.com
jpnn.com, JAKARTA - MEMILIKI sahabat pria atau wanita memang terasa berbeda. Jika memiliki sahabat pria, mereka biasanya sangat enak diajak ngobrol dan pendengar yang baik.
Namun, apa yang Anda lakukan jika sahabat menyukai dan jatuh cinta kepada Anda?
Berikut ini beberapa tanda sahabat jatuh cinta kepada Anda, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Mereka terlalu penyayang
Biasanya, lebih menyenangkan dan bermain-main saat sedang bersama sahabat.
Namun jika dia telah beralih menjadi lebih romantis dan penuh kasih sayang kepadamu, maka itu pasti pertanda dia telah jatuh cinta.
Baca Juga:
Mengekspresikan cinta dan kehangatan bukanlah sesuatu yang akan dilakukan teman dan kamu pasti melihat perbedaannya.
2. Dia terus-menerus menatapmu
Ada beberapa tanda jelas sahabat jatuh cinta kepada Anda dan salah satunya adalah dia lebih cemburu.
BERITA TERKAIT
- Ruben Onsu Blak-blakan soal Hubungan dengan Desy Ratnasari, Oh Ternyata
- Anak Muda di Indonesia Bayar Jasa Buat Tes Kesetiaan Pasangannya
- Prabowo dan Anwar Ibrahim Sahabat Senang hingga Menderita, Begini Kata Mayor Teddy
- Cinta Diputus, Pria Ini Nekat Bakar Rumah Mantan Kekasih
- Natal 2024, Uskup Keuskupan Bandung Ajak Umat Jaga Persahabatan & Perdamaian
- Athalla Naufal Sebut Kriteria jadi Pasangan Venna Melinda, Apa Saja?