70 Hancur, Ratusan Rumah di Pasaman Rusak Parah
Rabu, 30 September 2009 – 23:43 WIB
Belum ada laporan korban jiwa di daerah Pasaman tersebut. Namun, Fadli memastikan korban luka cukup banyak. Karena itu, bantuan tanggap darurat harus segera menjangkau wilayah itu.
Fadli juga menambahkan kerusakan pada sistem komunikasi mengakibatkan hubungan dengan beberapa relawan bencana lainnya terputus. "Kami berharap ini bisa diperbaiki, sehingga kordinasi komunikasi bisa lebih baik. Agar bantuan baik dari Tim SAR pemerintah maupun relawan bisa terkoordinasi dengan baik," ujarnya.
Sementara itu, di Jakarta Wapres Jusuf Kalla memastikan data korban tewas sementara 70 orang. "Ini sangat mungkin bertambah lantaran kekuatan gempa cukup dahsyat," kata Jusuf Kalla kepada wartawan.(fuz/JPNN)
JAKARTA- Gempa berkekuatan berkekuatan 7,6 SR yang terjadi di Padang, Sumatera Barat dirasakan sangat dahsyat oleh warga di sepanjang pesisir pantai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Teruntuk Jenderal Listyo Sigit, Anda Dicap Terlibat Merusak Demokrasi di Indonesia
- Kasus Korupsi di Kemenhub, KPK Menahan 3 Ketua Pokja Proyek DJKA
- Parcok Cawe-Cawe di Pilkada, Deddy PDIP Serukan Copot Jenderal Listyo
- KSAD Jenderal Maruli: Lulusan Seskoad Harus Mampu Mengemban Tugas Masa Depan
- Barang Hasil Penindakan di 3 Wilayah Ini Dimusnahkan Bea Cukai, Berikut Perinciannya
- Terima JAM Intel Kejagung, Mendes Yandri Ingin Perkuat Pengawasan Dana Desa