70 Persen Guru PAUD Tamatan SMA
Sabtu, 11 Februari 2012 – 10:26 WIB
Amir menyebutkan, untuk peningkatan mutu tenga guru PAUD tersebut, pihaknya memberikan beasiswa menggunakan dana sharing darri APBD Propinsi dengan APBD Kab/kota. Beasiswa peningkatan mutu tenaga pendidik PAUD tersebut diberikan untuk meraih tingkat sarjana.
"Untuk meningkatkan mutu Guru PAUD tersebut,Mulai tahun 2012 ini diberikan beasiswa terhadap 40 orang per kabupaten/kota yang ada di Riau," tuturnya.(uci)
KOTA--Menjamurnya Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) di Riau. Ternyata, latar belakang pendidikannya bukan dari pendidikan, bahkan sekitar 70 persen
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dukung Program Pemerintah, Polres Bolmong Bagikan Makanan Gratis kepada Siswa SD
- Menurut Ketum PGRI, Banyak Banget Tantangan Guru Masa Kini
- Menkeu Bilang Tugas Guru Sangat Berat, Mendikdasmen Bicara Sertifikasi PNS, PPPK, Honorer
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti Ungkap 295 Ribu Guru Belum Sarjana, Solusinya Sudah Disiapkan
- Wahai Guru PNS, PPPK & Honorer, Inilah Poin-poin Penting Pidato Mendikdasmen
- Gibran Minta Sistem Zonasi PPDB Dihilangkan, Mendikdasmen: Masih Pengkajian