7,3 juta Pelanggan PLN Bebas Kenaikan TTL
Rabu, 09 Januari 2013 – 07:08 WIB

7,3 juta Pelanggan PLN Bebas Kenaikan TTL
"2011 lalu rasio elektrifikasinya di kisaran 72 persen. Kita akan terus menggenjot peningkatan. Ini mengingat jika dilihat dari rasio desa berlistrik telah mencapai 99,6 persen dari total 8.506 desa di Jatim," paparnya.
Selain itu, jumlah pelanggan prabayar juga meningkat siginifikan. 2011, hanya 506 ribu. November tahun lalu, tercatat 1,2 juta. Padahal, targetnya hanya 960 ribu dalam setahun.(dio)
SURABAYA--Pemerintah telah menetapkan kenaikan tarif tenaga listrik (TTL) mulai awal tahun ini. Meski demikian, tidak semua pelanggan yang menikmati
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital