744 Personel Amankan Arus Mudik Lebaran 2025 di Banyuasin
Jumat, 21 Maret 2025 – 11:08 WIB

Kapolres Banyuasin AKBP Prastowo bersama Bupati Banyuasin Askolani saat memantau persiapan personel yang akan diterjunkan untuk pengamanan arus mudi lebaran 2025. Foto: Dokumen Polisi for JPNN.com.
Dengan berbagai persiapan sarana dan prasarana diharapkan arus mudik Lebaran 2025 di wilayah Banyuasin berjalan dengan aman lancar dan damai. (mcr35/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Polres Banyuasin terjunkan 744 personel gabungan dari Polri, TNI, Pemda diterjunkan untuk mengamankan arus mudik Idulfitri 2025 di wilayah Banyuasin.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Cuci Hati
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Pernyataan Terbaru soal Pengangkatan PPPK & CPNS 2024, Hasan Nasbi Angkat Bicara
- 4 dari 13 Polisi Melihat Oknum TNI Berbuat Ini di Arena Sabung Ayam Way Kanan
- Civil Society For Police Watch Merilis Hasil Survei Tentang Urgensi Digitalisasi Kepolisian, Hasilnya?
- Ray Rangkuti: Reformasi dan Reposisi Polri Sangat Urgen
- Akademisi Unas Jakarta: Digitalisasi Kepolisian Sulit Tercapai jika Hulunya Masih Kotor
- Kapolri Perintahkan Kabareskrim Usut Kasus Teror ke Jurnalis Tempo