7.777 Kader GP Ansor Banten Bakal Gelar Apel Kesaktian Pancasila
Selasa, 01 Oktober 2024 – 03:00 WIB
jpnn.com, SERANG - Pengurus Wilayah Gerakan Pemuda (PW GP) Ansor Banten akan menggelar Apel Kesaktian Pancasila pada Selasa, 1 Oktober 2024.
Apel tersebut akan digelar di Halaman Masjid Agung Al Bantani, Kawasan Pusat Pemerintahan Provinsi Banten (KP3B), Jalan Raya Syekh Nawawi Albantani, Kecamatan Curug, Kota Serang.
Ketua PP GP Ansor Korwil Banten dan DKI Jakarta Ahmad Nuri mengatakan Apel Kesaktian Pancasila akan digelar serentak di 33 titik se-Indonesia sekitar pukul 14.00 WIB.
"Jadi, Apel Kesaktian Pancasila akan digelar serentak yang dipusatkan di Banten secara virtual," ujar Nuri.
PW GP Ansor Banten menggelar Apel Kesaktian Pancasila di Masjid Agung Al Bantani.
BERITA TERKAIT
- Tanam Pohon Bersama Sultan HB X, Addin: Kolaborasi Pemuda Selamatkan Bumi dari Krisis Air
- GP Ansor Luncurkan Asta Cita Center, Lembaga Think Tank untuk Wujudkan Indonesia Emas
- PP GP Ansor & Basada Kunjungi PKJN, Bahas Kerja Sama dalam Penanganan Kesehatan Mental
- Ribuan Kader Ansor-Banser Jaga Ratusan Gereja Saat Natal, Addin: Wujud Toleransi Beragama
- 5 Berita Terpopuler: Cermati 11 Ketentuan KepmenPAN-RB 634 soal Honorer TMS & Belum Melamar, Ada Jabatan yang Disorot
- GP Ansor Advokasi Rizal Serang yang Diduga Menerima Perlakuan Arogansi Oknum Aparat