8 Fakta Kasus Fahri si Calon Bintara Polri, Simak Klarifikasi 2 Kombes, Menurut Anda?
Jumat, 03 Juni 2022 – 07:40 WIB

Para peserta seleksi calon Bintara Polri menjalani tes kesehatan jasmani. Ilustrasi Foto: ANTARA/HO-Humas Polda Sulut
8. Polda Metro Jaya menduga Fahri belajar buku tentang buta warna
Kepala Bidang Dokter Kesehatan (Kabid Dokkes) Polda Metro Jaya Kombes Didiet Setioboedi menduga Fahri bisa lolos tes seleksi pada 2022 karena belajar buku tentang buta warna.
Adapun buku ishihara buta warna tersebut adalah buku yang digunakan panitia seleksi tiap tahun untuk mengecek kondisi mata calon polisi.
Fahri tidak lolos setelah melewati tim supervisi yang melakukan pemeriksaan lebih intensif.
"Jika diperiksa secara mendalam ini (buta warna) bisa kelihatan. Jadi, kemungkinan terbesar, yaitu dia belajar dan menghafal buku ishihara," kata Didiet kepada wartawan, Senin (30/5). (cr1/jpnn)
Berikut ini 8 fakta kasus Fahrifadillah Nurizky yang mengaku namanya hilang dari daftar kelulusan seleksi calon Bintara Polri. Simak komentar 2 kombes.
Redaktur : Soetomo Samsu
Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Dokter Terawan Buka-Bukaan, Gaji PPPK Sudah Disiapkan, Segera Cek Lokasi ATM Deh!
- Arus Mudik Lebaran Lancar, Anggota DPR Apresiasi Kerja Keras Korlantas Polri
- Perusahaan Travel Dilaporkan ke Polda Metro Jaya atas Dugaan Penipuan
- Iwakum Desak Kapolri Evaluasi Aparat Pascainsiden Penggeledahan Wartawan Peliput Demo
- Dirut ASABRI: Kesehatan & Keselamatan Para Pejuang Negeri Adalah Prioritas Utama Kami
- Jangan Percaya Oknum yang Janjikan Jalan Pintas Jadi Polisi, Sahroni: 100% Penipuan