8 Makanan dan Minuman yang Wajib Anda Hindari Saat Mengalami Diare
Jumat, 07 Januari 2022 – 06:49 WIB
jpnn.com, JAKARTA - APAKAH Anda pernah mengalami diare? Diare biasanya terjadi karena adanya virus dalam usus.
Diare adalah kondisi di mana penderitanya sering buang air besar dalam bentuk cair.
Diare bisa membuat penderitanya sering ke kamar mandi dan hal ini tentunya bisa sangat mengganggu kegiatan mereka.
Baca Juga:
Sangat penting untuk mengetahui apa yang harus Anda hindari saat menderita diare untuk pemulihan yang cepat.
Berikut ini penjelasannya, seperti dikutip laman Thehealthsite.
1. Buah Kering
Buah-buahan kering seperti almond, plum, aprikot, antara lain, sangat tinggi serat dan direkomendasikan untuk mereka yang mengalami sembelit.
Hal terakhir yang Anda butuhkan saat menderita diare adalah asupan serat yang lebih banyak.
Ada beberapa makanan dan minuman yang wajib Anda hindari saat sedang diare seperti misalnya makanan pedas.
BERITA TERKAIT
- 5 Makanan Ini Bikin Kolesterol Tinggi Tak Berkutik
- Tip Memasak Sehat & Kreatif ala Leony Susan, Inspiratif
- 7 Bahaya Makan Sayur Pare Berlebihan, Bikin Penyakit Ini Mengintai Anda
- 9 Minuman yang Baik untuk Membantu Hidrasi Tubuh Anda
- 6 Bahaya Makan Tomat Berlebihan, Penyakit Ini Bakalan Mengintai Anda
- 10 Makanan yang Baik untuk Otak