8 Makanan Sehat Ini Bikin Daerah Kewanitaan Selalu Wangi, Suami Makin Sayang

8 Makanan Sehat Ini Bikin Daerah Kewanitaan Selalu Wangi, Suami Makin Sayang
Lemon. Foto : Ricardo/JPNN.com

jpnn.com, JAKARTA - BAGI Anda wanita yang telah menikah, memiliki daerah kewanitaan yang selalu wangi menjadi keharusan.

Daerah kewanitaan yang selalu wangi bisa menjadi nilai penting saat suami menjelajah bagian bawah tubuh Anda ini.

Jika daerah kewanitaan selalu wangi, tentu suami makin senang begituan dengan kamu.

Nah, ada beberapa makanan sehat yang bisa membantu agar daerah kewanitaan Anda selalu wangi.

Berikut ini penjelasannya, seperti dikutip laman Healthshots.

https://www.healthshots.com/intimate-health/feminine-hygiene/8-vagina-cleansing-foods-that-can-make-your-lady-bits-smell-good/.

1. Cranberry

Banyak ginekolog merekomendasikan jus cranberry pekat atau cranberry utuh kepada wanita yang menderita infeksi saluran kemih (ISK).

Bahkan, beberapa penelitian seperti yang diterbitkan dalam American Journal of Clinical Nutrition mendukung klaim ini.

Ada beberapa makanan sehat yang bisa membantu daerah kewanitaan selalu wangi dan segar dan salah satunya adalah kayu manis.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News