8 Makanan Sehat yang Bisa Membantu Menurunkan Demam Anak Anda

8 Makanan Sehat yang Bisa Membantu Menurunkan Demam Anak Anda
Alpukat. Foto : Ricardo/JPNN.com

Makanan yang mudah dimakan ini adalah sumber vitamin, mineral, kalori, dan protein yang lebih kaya.

Tubuh anak Anda mungkin membutuhkan semua nutrisi penting ini dalam jumlah yang lebih besar saat demam.

Sup ayam juga merupakan sumber cairan dan elektrolit yang baik.

Kedua nutrisi ini penting jika anak Anda mengalami efek samping lain dari demam, termasuk diare, muntah, berkeringat.

Kehangatan sup akan mengurangi hidung tersumbat karena mengandung bahan pedas dan panas.

Ayam dalam sup ayam juga memiliki asam amino sistein N-asetil-sistein (suatu bentuk sistein) memecah lendir dan memiliki efek antivirus, antiinflamasi, dan antioksidan.

Sup ayam buatan sendiri juga kaya akan kolagen dan nutrisi yang dapat meningkatkan proses pemulihan.

2. Bawang putih

Selama berabad-abad, rempah-rempah ini telah digunakan dalam obat-obatan herbal.Bawang putih memiliki sifat antibakteri, antivirus, dan antijamur.

Ada beberapa makanan sehat yang bisa membantu menurunkan demam anak Anda dan salah satunya ialah sup ayam dan juga pisang.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News