8 Makanan yang Paling Disukai Ibu Hamil

jpnn.com - Wanita hamil sudah pasti menjalani masa-masa mengidam makanan.
Lalu, apa saja makanan yang paling sering membuat wanita hamil mengidam?
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Sheknows, Selasa (19/6).
1. Es
Wanita hamil suka mengunyah es. Terlihat aneh karena itu bukan benar-benar makanan dan tidak tampak memuaskan bagi Anda yang tidak memiliki anak, tetapi untuk beberapa alasan wanita hamil tiketagihan mengunyah es.
Mereka dengan anemia lebih mungkin terlihat mengunyah es karena bisa meredakan radang mulut dan lidah (gejala umum anemia).
2. Cokelat
Menurut sebuah studi tahun 2014 yang diterbitkan di Frontiers in Psychology, wanita hamil cenderung menginginkan cokelat karena dianggap "terlarang" - semakin terlarang makanan, maka semakin kita menginginkannya.
Mengidam saat hamil berbeda dengan menginginkan makanan pada hari biasa di luar masa kehamilan.
- 7 Perbandingan Herbal Lokal dan Obat Kimia untuk Batuk yang Perlu Anda Ketahui
- 7 Cara Mudah Mengolah Biji Ketumbar, Kolesterol Bakalan Tidak Berkutik
- Mencicipi Hidangan Khas Kerajaan di Royal Dinner Mangkunegaran Solo
- 4 Manfaat Seledri, Bantu Jaga Kesehatan Organ Hati
- 5 Khasiat Rutin Minum Air Kelapa Campur Madu, Mengandung Serat Tinggi
- 3 Manfaat Daun Jambu Biji, Baik untuk Penderita Diabetes