8 Manfaat Air Teh Campur Jeruk Nipis, Nomor 7 Bikin Kaget
Kamis, 18 Agustus 2022 – 08:26 WIB
6. Membantu menurunkan tekanan darah tinggi
Jeruk nipis memiliki kandungan kalium tinggi yang akan membantu menurunkan dan menjaga darah tinggi.
7. Menurunkan kadar kolesterol
Asupan makanan berminyak dan berlemak bisa memacu meningkatnya kadar kolesterol jahat yang bisa meningkatkan risiko terkena penyakit jantung.
Dengan mengonsumsi teh campur jeruk nipis yang memiliki antioksidan yang tinggi bisa membantu menyerap kolesterol dari usus besar.
8. Menjaga kesehatan jantung
Jantung merupakan organ vital manusia, sehingga harus selalu dijaga agar tetap sehat.
Dengan rutin mengonsumsi teh setiap hari bisa membantu pengerasan pembuluh darah, dan mengurangi kolesterol jahat yang bisa menyumbat pembuluh darah yang menyebabkan penyakit jantung.(genpi/jpnn)
Ada beberapa manfaat air teh campur jeruk nipis yang ternyata sangat baik untuk kesehatan tubuh seperti misalnya menurunkan berat badan.
Redaktur & Reporter : Fany Elisa
BERITA TERKAIT
- 5 Manfaat Air Perasan Jeruk Nipis, Bantu Cegah Serangan Penyakit Ini
- 7 Makanan Ini Bakalan Bikin Berat Badan Ambyar
- Tingkatkan Daya Tahan Tubuh Saat Musim Hujan dengan Mengonsumsi 7 Makanan Ini
- 5 Jenis Teh yang Ampuh Redakan Stres dengan Cepat
- 8 Khasiat Teh Ginseng, Wanita Pasti Suka
- Morinaga Jepang & Indonesia Berkolaborasi Riset, Bawa inovasi Nutrisi Kelas Dunia