8 Manfaat Nangka yang Bikin Kaget
Sabtu, 25 Februari 2023 – 08:00 WIB

Ilustrasi Buah Nangka. Foto: Stuart
jpnn.com, JAKARTA - NANGKA merupakan buah dengan daging kuning dan memiliki rasa yang manis.
Nangka bisa diolah dalam berbagai hidangan, baik itu manis atau gurih.
Nangka jika dikonsumsi secara rutin ternyata bisa memberi efek yang baik untuk tubuh Anda.
Baca Juga:
Sebab, nangka mengandung vitamin C, vitamin A,kalium, zat besi, niasin, seng, dan thiamin.
Buah nangka ternyata memiliki manfaat ampuh bagi penderita diabetes.
Diabetes bisa terus dibentengi. Gula darah pun akan terus terjaga.
Baca Juga:
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Sumber energi
Manfaat nangka ternyata sangat baik untuk menambah energi kalian.
Ada beberapa manfaat nangka yang baik untuk kesehatan tubuh Anda jika dikonsumsi secara rutin dan salah satunya adalah protein tinggi.
BERITA TERKAIT
- 5 Manfaat Nangka, Cegah Anemia Menyerang Anda
- 6 Manfaat Nanas Madu, Baik untuk Jantung Anda
- 6 Khasiat Air Kunyit Campur Serai, Ampuh Atasi Keputihan pada Wanita
- 3 Khasiat Air Kelapa Campur Madu, Bantu Cegah Penuaan Dini
- 5 Manfaat Kubis, Lindungi Tubuh dari Serangan Penyakit Ini
- 7 Khasiat Daun Mangga, Lindungi Tubuh dari Penyakit Ini