8 Manfaat Semangka Campur Madu, Bikin Penyakit Kronis Ini Ambyar

jpnn.com, JAKARTA - MADU merupakan salah satu herbal yang telah lama terkenal akan manfaatnya yang luar biasa.
Madu yang merupakan cairan kental dari ekstrak lebah ini bisa digunakan untuk mengatasi beberapa penyakit.
Mengonsumsi buah semangka ternyata memiliki banyak khasiat, termasuk bisa mengatasi masalah reproduksi.
Semangka merupakan salah satu buah yang banyak mengandung air serta beragam nutrisi, seperti vitamin C, vitamin A, B6, serta antioksidan.
Agar bisa mendapatkan hasil maksimal saa mengonsumsi semangka, maka buah semangka bisa disajikan dengan cara yang lebih mantap.
Caranya, cukup potong dadu buah semangka, lalu cuci bersih.
Kemudian letakkan dalam mangkuk dan campur madu secukupnya.
Sajian lezat ini bakal membuat pria ketagihan karena khasiat dahsyatnya.
Ada beberapa manfaat madu campur semangka yang ternyata sangat baik untuk kesehatan dan bisa membantu mengatasi beberapa penyakit kronis ini.
- 5 Khasiat Air Madu, Kolesterol Bakalan Ambyar
- 4 Manfaat Pisang Rebus Campur Madu, Bantu Jaga Tekanan Darah Tetap Normal
- 4 Manfaat Semangka Campur Madu, Kanker Bakalan Ogah Mendekat
- 3 Olahraga yang Aman Dilakukan Penderita Asma
- Polisi Tangkap Pelaku Penipuan, Modus Kerja sama Buka Kebun Semangka
- 3 Khasiat Semangka untuk Kulit yang Bikin Kaget