8 Objek Wisata Mengagumkan di Ternate (4/habis)

8 Objek Wisata Mengagumkan di Ternate (4/habis)
Batu Angus. Foto: Indonesia Kaya

Wujudnya seperti stalaktit hitam yang muncul dari dalam bumi.

Wisatawan akan dimanjakan dengan batuan hitam, panorama Gunung Gamalama, dan birunya laut dari ketinggian.

Sangat sayang jika tidak berkunjung ke Batu Angus saat Anda melancong ke Ternate.

 

8. Pantai Bobane Ici

Pantai Bobane Ici terletak sekitar 20 kilometer di bagian barat Ternate. Berbeda dengan Pantai Sulamadaha, Pantai Bobane Ici memiliki ombak yang ganas dan karang besar.

Wisatawan yang ingin melakukan aktivitas di air tentu harus sangat berhati-hati. Pantai Bobane Ici memiliki keunggulan dibanding destinasi lain. Yakni, kuliner yang menggoyang lidah.

Anda bisa menikmati ikan bakar sembari mendengarkan deburan ombak dan merasakan angin sepoi-sepoi.

Menikmati liburan di Ternate, Maluku Utara, dijamin menyenangkan karena di sana ada banyak objek wisata yang sangat cantik.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News