8 Pasien COVID-19 Varian Delta di RSLI Surabaya Sembuh Semua
Kamis, 24 Juni 2021 – 17:44 WIB
Selain itu, juga mendapatkan dampingan dari sukarelawan pendamping PPKPC-RSLI Surabaya guna membantu mengatasi permasalahan nonmedis usai pemulangan.
"Masyarakat tidak perlu terlalu takut dengan varian baru. Namun, harus tetap menjalankan protokol kesehatan dengan ketat, baik, dan benar," pungkas Nalendra berpesan. (mcr12/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Meski sudah sembuh, delapan pasien Covid-19 yang sempat terpapar varian Delta harus menjalani isolasi mandiri lagi di rumah.
Redaktur & Reporter : Arry Saputra
BERITA TERKAIT
- Usut Kasus Korupsi Dana Hibah Jatim, KPK Periksa Sejumlah eks Anggota DPRD
- Gus Syaikhul Ali Sebut Coblos Khofifah-Emil jadi Pilihan Tepat untuk Melanjutkan Kemajuan Jatim
- Khofifah Dinilai Lebih Konkret Melanjutkan Kemajuan Jatim
- Hadapi Serangan Luluk dengan Fakta & Data, Khofifah Raih Simpati Masyarakat
- Perkuat Risma-Hans, Hasto Konsolidasikan Gerakan di Bondowoso-Situbondo-Banyuwangi
- Bicara di Ponorogo, Hasto Harap Kader PDIP Tak Lemah setelah Menghadapi Pengkhianatan