8 Rempah ini Bisa Bantu Turunkan Berat Badan
4.Kunyit: bantu mengatasi peradangan secara alami dan menurunkan berat badan.
5.Lada hitam: mengandung senyawa piperin yang dapat menghambat pembentukan lemak.
6.Kayu manis: untuk mengontrol nafsu makan dan rasa lapar.
7.Kopi hijau: mengandung asam klorogenat yang bisa menurunkan berat badan.
8.Jinten: membantu pembakaran lemak dalam tubuh.
Meski alami, usahakan untuk tidak mengonsumsinya secara berlebihan. Jangan dikonsumsi lebih dari satu sendok makan (14 gram) per hari supaya tidak menimbulkan efek samping yang merugikan kesehatan.
Terlepas dari aman atau tidaknya jamu dikonsumsi, prioritaskan diet sehat. Tingkatkan juga aktivitas fisik dengan olahraga secara rutin, dan istirahat yang cukup sebagai cara utama mengusahakan tubuh agar terbebas dari kelebihan berat badan dan obesitas.(RN/ RH/klikdokter)
Anda bisa memanfaatkan beberapa rempah alami sebagai bahan racikan jamu buatan sendiri untuk membantu mengatasi obesitas.
Redaktur & Reporter : Yessy
- 5 Manfaat Buncis Setengah Matang yang Tidak Terduga, Baik untuk Ibu Hamil
- 7 Makanan Ini Bakalan Bikin Berat Badan Ambyar
- 8 Khasiat Teh Ginseng, Wanita Pasti Suka
- 10 Khasiat Teh Hijau, Bikin Penyakit Kronis Ini Enggan Mendekat
- 10 Khasiat Minyak Zaitun, Turunkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- Cara Mencegah Obesitas pada Anak dengan Pola Hidup Aktif