8 Startup Masuk Inkubasi Appcelerate 2018
6. S-Mart, Inventory Management untuk warung (traditional channel).
7. Edusoft, Startup yang bergerak dalam bidang penyedia platform pendidikan bagi sekolah dan lembaga bimbel.
8. Abung Parkirin, Smart Parking Management System, menggunakan sensor dan aplikasi booking online bagi public places
Program inkubasi akan berlangsung pada November 2018 - Maret 2019, dilanjutkan dengan presentasi final rencana bisnis masing-masing tim yang akan dilaksanakan pada akhir Maret 2019.
"Tiga tim terbaik berkesempatan untuk memenangkan dana dengan total ratusan juta rupiah yang dapat digunakan untuk mengembangkan bisnis lebih lanjut," terang Ryo.
Kegiatan ini merupakan tahun ketiga diadakannya Appcelerate, realisasi dari program Social Investment dari Lintasarta yang diselenggarakan dengan menggandeng LPIK-ITB, sebuah lembaga yang bertujuan untuk mengembangkan inovasi dan kewirausahaan di lingkungan Institut Teknologi Bandung. (esy/jpnn)
Sebanyak 8 tim startup terbaik masuk inkubasi Appcelerate 2018 akan mendapatkan bantuan pendanaan awal sebesar Rp 300 juta.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
- Startup Lokal Buktikan Keunggulan di Startup4Industry 2024
- Sinar Mas Land Sukses Menyelenggarakan DNA Leadership Summit di BSD City
- Mebiso Masuk Nominasi IKMA Awards 2024
- 30 Finalis Startup Terbaik Siap Bersaing Perebutkan Dana Ratusan Juta di Pertamuda 2024
- Sukses Gelar TINC Batch 9, Telkomsel Ventures Umumkan 7 Startup yang Lolos, Ini Daftarnya
- 3.245 Mahasiswa Ikuti Kompetisi Ide Bisnis Pertamina Pertamuda