8 Tip Mengemudi Mobil di Jalur Contraflow yang Aman Saat Libur Nataru, Baca Nomor 1
Selasa, 26 Desember 2023 – 11:41 WIB
Salah satunya adalah jangan main ponsel atau hal yang mengalihkan perhatian.
Fokus dan waspada dengan melihat ke arah depan, sisi kanan dan kiri lewat spion, dan sesekali melihat ke arah belakang.
Selain itu, pastikan Anda dalam kondisi prima dan tidak mengantuk agar lebih waspada saat hendak memasuki jalur contraflow yang berjarak sekitar 40 km itu.
Pastikan pula penumpang tidak ada kebutuhan ke toilet dan bahan bakar mencukupi. (ddy/jpnn)
Ada beberapa cara mengemudi mobil aman saat melewati jalur contraflow. Silakan baca di sini.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Jelang Nataru, Kapal Tanker PIS Rokan & PIS Natuna Siap Perkuat Distribusi Energi Nasional
- Pastikan Kenyamanan Penumpang saat Liburan Nataru, Kapal PELNI Jalani Uji Petik
- Minim Popularitas, Paslon 03 Hadapi Tantangan Menjelang Hari Pencoblosan
- Inilah Sejumlah Kekhawatiran Para Ibu Asal Indonesia Soal Penggunaan Media Sosial di Australia
- Antisipasi Kemacetan saat Nataru, Gapasdap Minta Pemerintah Tambah Dermaga di Merak-Bakauheni
- Mas Ghif Ungkap Cara Kerja Propaganda yang Efektif di Era Digital