80 Pasien Terkonfirmasi Positif COVID-19 di Sidoarjo
Minggu, 26 April 2020 – 05:00 WIB

Ilustrasi COVID-19. Foto: covid19.kemkes.go.id
"Selalu cuci tangan dengan sabun selama 20 detik dan bilas dengan air yang mengalir," katanya.
Sementara, Gugus tugas COVID-19 di Kabupaten Sidoarjo menyalurkan 1,5 juta masker kepada masyarakat di 18 kecamatan yang ada di kabupaten setempat sebagai upaya mengantisipasi penyebaran COVID-19.
Ketua Gugus Tugas COVID-19 Sidoarjo Nur Ahmad Syaifuddin mengatakan masker yang disalurkan itu merupakan bantuan dari para pengusaha di wilayah setempat.
"Kami mengapresiasi pemberian masker ini dan nantinya masker dari donatur bakal di distribusikan ke seluruh desa di Kabupaten Sidoarjo, dipastikan setiap rumah tangga mendapatkan," katanya. (antara/jpnn)
Sebanyak 80 orang terkonfirmasi positif terinfeksi virus corona jenis baru atau COVID-19 di Kabupaten Sidoarjo.
Redaktur & Reporter : Fajar W Hermawan
BERITA TERKAIT
- Soal Lagu Bayar Bayar Bayar, GPA Ungkit Peran Polisi Saat Banjir & Penanganan Covid-19
- Isu COVID & Lab Wuhan Mencuat Lagi, China Gercep Membela Diri
- Sidang Tuntutan Korupsi APD Covid-19 di Sumut Ditunda, Ini Masalahnya
- Trump Bikin Gebrakan Hari Pertama, Langsung Teken Keppres agar AS Keluar dari WHO
- Kasus Virus HMPV Ditemukan di Indonesia, Ada yang Anak-anak
- Usut Kasus Pengadaan APD Covid-19, KPK Periksa Song Sung Wook dan Agus Subarkah