80 Ruas Jalan di Jabodetabek jadi Arena Balapan Liar
Minggu, 15 April 2012 – 11:49 WIB
Di wilayah Jakarta Timur, lokasinya tersebar di Klender, Matraman, sekitar Kantor Wali Kota Jaktim, depan Masjid At-Tien TMII, terowongan Kelapa Dua Wetan, Jalan Raya Cibubur, depan PT CIBA-CIBI, Jalan I Gusti Ngurah Rai, Jalan Basuki Rahmat, kawasan Jatiwarna, depan LP Cipinang dan Jalan Rajiman (Jalan Baru).
Baca Juga:
Sedangkan di Jakarta Selatan, lokasi balapan liar di antaranya Jalan Mampang Prapatan, Jalan Buncit Raya, kawasan Pondok Indah, Bintaro, Jalan Asia Afrika di Senayan, kawasan Cipete, D"Best Fatmawati, depan Universitas Pancasila di Lenteng Agung, Tanjung Barat, PGA Lebak Bulus, Permata Hijau, Jalan Pangeran Antasari dan Kawasan Tanah Kusir. "Di beberapa ruas jalan tak hanya balap motor, tapi juga balap mobil seperti di Jalan Asia Afrika," sebutnya.
Di sekitar Jakarta, wilayah yang sering dijadikan arena balap liar adalah Bekasi, Tangerang dan Depok. Di Bekasi Jawa Barat, IPW mencatat lokasi balapan ada di kawasan Komsen, Rawapanjang, Jalan Ahmad Yani, Jalan KH Noer Ali, Jalan Underpass, Jalan Khairil Anwar, Kawasan Setu/Bintara, Jalan Harapan Indah, Jalan Raya Sultan Hasanudin.
Di Tangerang, lokasinya tersebar di kawasan Serpong, BSD, Jalan Surya Darma, Jalan Gatot Subroto, Jalan Pajajaran, Jalan Sliwangi, Jalan Zona Industri, Jalan Prabu Kiansantang, Citra Raya, Kawasan Green Corp, Pondok Aren Sektor 9, Jalan Baru Cadas, Jalan Kalisabi, Jalan Imam Bonjol, depan City Mall, Jalan Benteng Betawi, Jalan MH Thamrin, Jalan Hasyim Ashari, Jalan Husein Sastra Negara, Jalan AMD, serta Jalan Hos Cokroaminoto.
JAKARTA - Indonesia Police Watch (IPW) merilis sejumlah lokasi balap liar di wilayah Jakarta dan sekitarnya. Menurut Ketua Presideium IPW,
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS