800 Tiket Kapal Gratis Tujuan Sampit-Semarang Disiapkan Untuk Arus Mudik
Rabu, 05 Maret 2025 – 10:00 WIB

KM Kelimutu milik PT Pelni yang akan bertolak dari Pelabuhan Sampit, Kalteng. (ANTARA/Devita Maulina)
"Program ini diharapkan bisa membantu masyarakat, sekaligus mengurai kepadatan pemudik. Untuk tiket keberangkatan normal pada 28 Maret karena akan dibuka untuk pelayanan tiket mudik gratis dulu," kata Nafillah. (antara/jpnn)
Kemenhub dan Pelni menyiapkan sebanyak 800 tiket kapal gratis untuk arus mudik jurusan Sampit-Semarang.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Gandeng Kemenhub, ASDP Kurangi Emisi Karbon 10,2 Ton Lewat RVM
- Sejak H-10 Lebaran, 352.019 Pemudik Tinggalkan Jawa menuju Sumatera
- Apresiasi Program Mudik Gratis Kemenhub, Riko Lesiangi: Bukti Kepedulian Pemerintah
- Dukung Pengolahan Limbah Kerang Hijau, Pelni Serahkan Mesin Conveyor Belt
- Wujudkan Transportasi Laut Berkualitas, BKI & PELNI Berkolaborasi
- Kecelakaan Tol Ciawi, Politikus PKB Soroti Manajemen Sistem Angkutan