8.034 Orang di Riau Terjangkiti HIV/AIDS
Jumat, 18 November 2022 – 23:53 WIB
Edy juga meminta agar jangan ada pemberhentian pengobatan terhadap penderita HIV. Dia juga mengajak masyarakat ikut berperan membantu penanggulangan HIV tersebur.
"Satukan langkah cegah HIV, diharapkan semua pihak bersama masyarakat dapat berperan aktif dalam mengakhiri epidemi HIV," pungkasnya. (mcr36/jpnn)
Dinas Kesehatan (Dinkes) Provinsi Riau mencatat ada sebanyak 8.034 orang terjangkit HIV/AIDS.
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Rizki Ganda Marito
BERITA TERKAIT
- Polda Riau Tangkap 3.343 Penjahat Narkotika Selama Setahun, Mulai Lokal Hingga Internasional
- Sosialisasi Bahaya HIV/AIDS, Okamoto Edukasi Seksual di Kampus
- Siswi SMP di Riau Tewas Tertembak, Simak Pengakuan Pelaku
- Kejari Bengkalis Selamatkan Uang Negara Rp 1 Miliar dari Tersangka Korupsi di BRK
- OJK Bakal Sanksi BPR Fianka Terkait Kasus Deposit Nasabah yang Ditangani Polda Riau
- Sah! UMP Riau Naik 6,5 Persen di 2025