81 Kuota Diincar 2.269 Pelamar CPNS

81 Kuota Diincar 2.269 Pelamar CPNS
Pendaftaran CPNS dengan sistem online. Foto: Dok. JPNN.com

Mantan Kepala Bidang Pengadaan dan Mutasi PNS BKD Konsel itu menambahkan, test bagi peserta disiapkan ada dua. Tes Kompetensi Dasar dan Teskomptensi Bidang.

"Kelulusan peserta akan dilihat berdasarkan passing grade tertinggi dan itu hanya diketahui oleh peserta itu sendiri di setiap akhir tesnya. Melalui tes ini peserta akan bersaing ketat untuk mendapat passing grade, sehingga tidak ada lagi tudingan bahwa ada indikasi permainan," tandasnya.(man/yaf)


ANDOOLO - Bekerja sebagai Pegawai Negeri Sipil (PNS) ternyata masih jadi idola masyarakat. Sekecil apapun peluangnya, tetap saja banyak yang berminat.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News